Widget HTML #1

Cara Bikin Stiker di WhatsApp Web

 

Photo Tangkapan Layar WhatsApp Web

Selain di smartphone atau ponsel pintar WhatsApp juga bisa diakses lewat lapto atau komputer. Pada WhatsApp web hanya bisa digunakan untuk membalas pesan dan lain sebagainya.

Salah satu aplikasi yang memudahkan berkomunikasi, WhatsApp banyak digunakan oleh pengguna smartphone. Tidak heran, anak-anak hingga orang dewasa bisa dengan mudah mengoprasikan WhatsApp.

WhatsApp Web adalah antarmuka berbasis web yang memungkinkan Anda menggunakan WhatsApp di peramban web. Ini mencerminkan obrolan dan pesan anda dari ponsel dengan menggunakan sistem kode QR.

WhatsApp Web akan menghasilkan kode QR yang harus Anda pindai melalui aplikasi WhatsApp di ponsel Anda. Setelah dipindai, Anda akan masuk ke akun tempat Anda dapat mengakses obrolan, mengirim pesan, mengunduh file media, dan melakukan tugas lainnya.

Pada versi web telah diperbarui dengan pembuatan Stiker Khusus bawaan, yang memukinkan kita mengubah gambar biasa dari komputer menjadi stiker yang dapat dikirim melalui layanan perpesanan.

Untuk menggunakan WhatsApp web di komputer / laptop berbasis Windows atau Mac berikut langkahnya.

  1. Pertama, buka salah satu browser web (seperti Google Chrome) di komputer / laptop Anda.
  2. Kunjungi situs web WhatsApp Web di web.whatsapp.com
  3. Pada halama utama Anda akan melihat kode QR di layar.
  4. Untuk memindai melalui ponsel Anda, buka WhatsApp dan ketuk tombol menu (tiga titik di sudut kanan atas layar).
  5. Pilih Perangkat tertaut
  6. Pilih tombol Tautkan Perangkat, kemudian pindai kode QR
  7. Selesai.

Selain membuat stiker anda bisa melihat semua obrolan dan pesan Anda di WhatsApp Web. Antarmuka pengguna sangat mirip dengan aplikasi WhatsApp asli. Anda juga dapat mengunduh file media WhatsApp di komputer Anda.

Sayangnya fitur melakukan panggilan telepon maupun vidio call masih belum di implementasikan di WhatsApp web. Namun kini pada versi web telah diperbarui dengan pembuatan Stiker Khusus bawaan.

Widianto
Widianto Perkenalkan nama saya Widianto biasa di panggil widi saya sangat senang dengan dunia teknologi dan juga pemrograman. Saat ini saya lulusan Universitas Bina Sarana Informatika, jurusan Sistem Informasi.

Posting Komentar untuk "Cara Bikin Stiker di WhatsApp Web"